1.
Setiap daerah di Indonesia memiliki keunikan masing-masing. Maka sikap kita terhadap keunikan dari daerah lain harus �.
Correct Answer
D. Saling menghargai
2.
Dani tinggal di daerah Dataran Tinggi Dieng, disana udaranya sangat sejuk. Sedangkan Bayu tinggal di daerah pesisir laut Jawa tepatnya di kabupaten Pemalang, udara di kala siang sangat panas. Perbedaan keunikan daerah Dani dan Bayu di atas termasuk keunikan ….
Correct Answer
C. Fisik
Explanation
The given question asks about the difference in uniqueness between Dani and Bayu's regions. The uniqueness being referred to here is related to the physical aspect of the regions. The question mentions that Dani lives in the highlands of Dieng, where the weather is very cool, while Bayu lives in the coastal area of Pemalang, where the weather is very hot during the day. Therefore, the physical difference in weather and climate between the two regions is what makes them unique.
3.
Di kabupaten Magelang terdapat sebuah candi yang sangat besar yaitu candi Borobudur. Hal ini menjadikan keunikan tersendiri dari kabupten Magelang. Keunikan tersebut berupa ….
Correct Answer
A. Bangunan bersejarah
Explanation
The correct answer is "Bangunan bersejarah" because the passage mentions that there is a large temple called Borobudur in Magelang regency, which is a historical building. This indicates that the uniqueness of Magelang regency lies in its historical architecture.
4.
Sinta tinggal di daerah Karanganyar Jawa Tengah, di daerahnya terdapat air terjun Grojogan Sewu. Pihak yang harus bertanggung jawab menjaga kelestarian tempat tersebut adalah ….
Correct Answer
D. Semua masyarakat dan pengunjung
Explanation
Since the question asks who is responsible for preserving the place, the correct answer is "Semua masyarakat dan pengunjung" which translates to "All the community and visitors." This implies that both the local residents and the visitors have a responsibility to maintain the conservation of the place.
5.
Cerita di bawah ini yang termasuk cerita fiksi adalah ....
Correct Answer
A. Cerita Sangkuriang dan Dayang Sumbi
Explanation
The story of Sangkuriang and Dayang Sumbi is a fictional story because it involves mythical characters and events that are not based on real-life events or historical facts. It tells the tale of a young man named Sangkuriang who falls in love with his own mother, Dayang Sumbi, and the challenges they face in their forbidden love affair. This story is a popular folklore in Indonesian culture and is known for its supernatural elements and moral lessons.
6.
Cerita fiksi mempunyai ciri-ciri antara lain adalah ….
Correct Answer
D. Berdasarkan imajinasi penulisnya
Explanation
Cerita fiksi mempunyai ciri-ciri berdasarkan imajinasi penulisnya karena cerita fiksi adalah cerita yang dibuat berdasarkan khayalan atau imajinasi penulis. Cerita ini tidak didasarkan pada kisah nyata dan tokoh-tokohnya juga tidak harus hebat. Cerita fiksi bisa mencakup berbagai genre seperti fantasi, petualangan, romansa, dan sebagainya, yang semuanya berasal dari imajinasi penulis.
7.
Tokoh dalam cerita yang mempunyai watak baik dinamakan tokoh ….
Correct Answer
C. Protagonis
Explanation
In a story, the character who has a good personality and plays a positive role is called the protagonist. They are usually the main character and drive the plot forward with their actions and decisions. The protagonist is often the hero or the character that the reader or audience sympathizes with and supports throughout the story.
8.
Pak Darman mobilnya mogok, kemudian Pak Darman meminta bantuan kepada Bagas dan teman-temannya untuk membantu mendorong mobilnya sampai ke bengkel terdekat. Mobil tersebut pun akhirnya bias berjalan dengan di dorong bersama-sama. Peristiwa ini menunjukkan bahwa gaya dapat …..
Correct Answer
A. Membuat benda diam menjadi bergerak
Explanation
The given scenario shows that the force applied by Bagas and his friends on the stationary car was able to make it move. This implies that the force applied by them overcame the inertia of the car, which was initially at rest. Inertia is the tendency of an object to resist changes in its state of motion. Therefore, the correct answer is "Membuat benda diam menjadi bergerak" (Making a stationary object move).
9.
Peristiwa di bawah ini yang menunjukkan bahwa gaya dapat membuat benda bergerak menjadi diam adalah ....
Correct Answer
B. Rino mampu menangkap bola dengan satu tangan
Explanation
Rino mampu menangkap bola dengan satu tangan menunjukkan bahwa gaya yang diberikan oleh Rino pada bola dapat menghentikan gerak bola yang ditendang oleh Sandi. Ketika Rino menangkap bola dengan satu tangan, ia memberikan gaya yang berlawanan dengan arah gerak bola sehingga bola berhenti bergerak.
10.
Saat jalan terlihat sepi, Ahmad mengendarai sepeda dengan cepat. Kemudian saat ada keramaian, Ahmad mengendarainya dengan pelan. Peristiwa ini menunjukkan bahwa gaya dapat membuat benda ….
Correct Answer
D. Bergerak semakin cepat atau lambat
Explanation
The given passage states that Ahmad rides his bicycle quickly when the road is empty and slowly when there is a crowd. This indicates that the speed at which Ahmad moves depends on the situation, either becoming faster or slower. Therefore, the correct answer is "Bergerak semakin cepat atau lambat" which means "Moving faster or slower".
11.
Arah gerakan benda dapat berubah karena pengaruh gaya. Contoh dari pernyataan tersebut adalah .....
Correct Answer
B. Dani menepis buah manga yang akan jatuh ke arahnya
Explanation
The correct answer is "Dani menepis buah manga yang akan jatuh ke arahnya." This is because when Dani swipes the mango, he applies a force to change its direction and prevent it from falling towards him. This action demonstrates the influence of force on changing the direction of an object's motion.
12.
Ayah Retno adalah seorang pengusaha Tempe. Setiap hari ia mampu membuat tempe sampai 100 Kg dengan dibantu oleh dua karyawannya. Kegiatan yang dilakukan Ayah Retno tersebut termasuk jenis kegiatan ….
Correct Answer
C. Produksi
Explanation
Ayah Retno adalah seorang pengusaha Tempe yang setiap hari mampu membuat tempe sampai 100 Kg dengan dibantu oleh dua karyawannya. Hal ini menunjukkan bahwa kegiatan yang dilakukan Ayah Retno adalah produksi. Produksi adalah kegiatan mengubah bahan mentah menjadi barang jadi atau produk yang siap untuk dijual. Dalam hal ini, Ayah Retno mengubah bahan mentah tempe menjadi tempe siap jual melalui proses produksi yang dilakukannya setiap hari.
13.
Pak Dirga adalah seorang supir truk, hampir setiap hari ia mengangkut hasil panen sayur dari daerah pegunungan ke pasar di kota. Kegiatan yang dilakukan oleh Pak Dirga tersebut termasuk kegiatan .…..
Correct Answer
A. Distribusi
Explanation
The correct answer is "Distribusi". The passage states that Pak Dirga is a truck driver who transports vegetable harvests from the mountains to the market in the city almost every day. This activity of transporting goods from one place to another is known as distribution.
14.
Pada hari minggu Faisal membeli bubur kacang hijau di pasar bersama teman-temannya. Pada kegiatan tersebut maka Faisal dalam kegiatan ekonomi disebut sebagai seorang ….
Correct Answer
B. Konsumen
Explanation
Faisal is referred to as a "konsumen" because he bought bubur kacang hijau in the market. As a consumer, Faisal is engaging in economic activity by purchasing goods or services for his own personal use or consumption. This term distinguishes him from a producer or distributor, who would be involved in the production or distribution of goods.
15.
Pak Rudi kemarin telah memanen buah mangga. Buah mangganya di angkut oleh Pak Samsul ke pasar dan dijual ke toko buah Mekarjaya. Beberapa hari kemudian Bu Sari membeli mangga di toko buah Mekarjaya untuk dibuat rujak.
Dari cerita di atas, orang yang berperan sebagi produsen adalah ….
Correct Answer
A. Pak Rudi
Explanation
Pak Rudi is the one who harvested the mangoes, which is a form of production.
16.
Tari Serimpi adalah tarian deerah yang berasal dari ….
Correct Answer
D. Yogyakarta
Explanation
Tari Serimpi is a traditional dance that originated from Yogyakarta. This dance is known for its graceful movements and elegant costumes. Yogyakarta, located in Java, Indonesia, is renowned for its rich cultural heritage, including traditional dances like Tari Serimpi. The dance is often performed during special occasions and ceremonies in Yogyakarta and has become an important part of the region's cultural identity.
17.
Tarian daerah di Indonesia memiliki berbagai unsur, berikut ini yang bukan merupakan unsur dari tarian daerah adalah ….
Correct Answer
D. Logat yang diucapkan
Explanation
Tarian daerah di Indonesia memiliki berbagai unsur seperti tata rias, busana yang dipakai, dan musik iringan. Namun, logat yang diucapkan bukanlah unsur dari tarian daerah. Logat yang diucapkan lebih berkaitan dengan bahasa dan dialek yang digunakan dalam percakapan sehari-hari, sedangkan tarian daerah lebih menekankan gerakan tubuh dan ekspresi.
18.
Nama tarian daerah di bawah ini yang tepat sesuai asal daerahnya adalah .....
Correct Answer
B. Tari Gareng Lameng dari Nusa Tenggara Timur
Explanation
The correct answer is Tari Gareng Lameng dari Nusa Tenggara Timur. This is because the question asks for the dance that is correctly matched with its place of origin. The other options, Tari Saman from Sumatra Utara, Tari Gambyong from Jawa Timur, and Tari Selamat Datang from Kalimantan Utara, are not correctly matched with their respective regions.
19.
Berikut ini yang merupakan tari kreasi baru adalah .....
Correct Answer
B. Tari kupu-kupu dari Bali
Explanation
The correct answer is Tari kupu-kupu dari Bali. This is because the question asks for a new creation dance, and Tari kupu-kupu is mentioned as a new creation from Bali. The other options are traditional dances from different regions of Indonesia.
20.
Tari-tarian daerah Bali mempunyai ciri gerak tari terntentu, antara lain yaitu ….
Correct Answer
C. Mempunyai gerakan mata khusus
Explanation
The explanation for the correct answer is that the traditional dances in Bali have a specific characteristic of incorporating special eye movements. This means that the dancers focus on using their eyes to express emotions and tell a story through their dance movements. The eye movements add a unique and captivating element to the dance performances in Bali.
21.
Santi, Dina dan Bela adalah siswa kelas 4 SD Kusuma Bangsa. Santi beragama Hindu, Dina beragama Islam dan Bela beragama Katolik. Meskipun berbeda agama, mereka selalu terlihat rukun dan akrab. Hal ini menunjukkan bahwa keragaman yang ada antar teman di sekolah itu sebaiknya ….
Correct Answer
A. Tidak menjadi sumber perpecahan
Explanation
The correct answer suggests that the diversity among friends in the school should not be a source of division or conflict. It implies that despite having different religions, Santi, Dina, and Bela are able to maintain harmony and closeness. This highlights the importance of accepting and respecting each other's differences, and not allowing them to create divisions or problems.
22.
Keragaman budaya dari setiap daerah di Indonesia yang memiliki keunikan masing-masing, hal itu menjadi ….
Correct Answer
D. Sumber kekayaan bangsa
Explanation
The cultural diversity of each region in Indonesia, with its unique characteristics, is a source of wealth for the nation. This diversity includes various traditional arts, crafts, languages, and customs that contribute to the richness of Indonesian culture. These cultural assets can be harnessed for tourism, promoting economic growth and attracting visitors from around the world. Additionally, cultural diversity fosters a sense of national identity and pride, promoting unity and social cohesion among the Indonesian people. Therefore, the cultural diversity of Indonesia is considered a valuable resource that enriches the nation.
23.
Pada suatu hari, ada seorang pemuda bermana Toba sedang memancing ikan. Umpan yang sudah lama dia lempar akhirnya dimakan seekor ikan. Betapa terkejutnya dia ketika melihat seekor ikan mas bersisik emas yang telah dia dapat. Akhirnya Toba yang merasa bahagia pulang ke rumah, tetapi sayangnya semua kayu bakar di rumahnya sudah habis. Dia menyimpan ikan itu di dalam wadah besar dan mencari kayu bakar.
Toba pulang dengan membawa kayu bakar, sayangnya ikan itu menghilang, dia hanya menemukan wadah yang berisi koin emas. Ketika dia masuk ke dalam kamarnya ada seorang wanita cantik yang sedang menyisir rambutnya. Wanita itu akhirnya menjadi istrinya, tetapi dengan satu syarat, yaitu tidak boleh mengungkit asal usul dia yang merupakan penjelmaan dari ikan.
Mereka dikaruniai anak laki-laki bernama Samosir. Setiap hari Toba bekerja banting tulang untuk mereka berdua, namun Samosir malah menjadi anak yang nakal dan pemalas. Suatu ketika Samosir diminta untuk mengantarkan makanan untuk ayahnya, bukannya langsung pergi ke ladang, dia malah main bersama teman-teman lainnya. Bahkan karena merasa lapar dia memakan makanan itu.
Toba yang yang sangat lapar menunggu tidak kunjung datang makan siang yang dia harapkan. Samosir pun tiba, tetapi Toba sangat marah karena anaknya telah menghabiskan semua makanan untuknya. Toba yang marah memukul Samosir mengucapkan kalimat ‘dasar anak ikan, kepadanya. Kemudian dia mengadukan itu kepada Ibunya, dan ibunya memerintahkan Samosir untuk naik ke atas bukit, karena Toba sudah melanggar janji untuk tidak mengungkit masa lalu ibunya. Air bah yang sangat deras membanjiri daerah itu, ibunya melompat ke dalamnya dan menjadi ikan kembali. Ayahnya yang tidak sempat menyelamatkan diri pun ikut tenggelam. Samosir berubah menjadi pulau yang diberi nama pulau samosir yang di kelilingi danau yang diberi nama Danau Toba.
Sumber : https://www.penuliscilik.com/legenda-danau-toba-singkat/
Siapa saja tokoh dalam cerita di atas?
Correct Answer
D. Toba, Istri Toba dan Samosir
Explanation
The correct answer is Toba, Istri Toba, and Samosir. In the story, Toba is the young man who goes fishing and discovers the golden-scaled fish. He later becomes the husband of the beautiful woman, who is revealed to be the fish's transformation. They have a son named Samosir. Therefore, the three main characters in the story are Toba, Istri Toba (Toba's wife), and Samosir.
24.
Pada suatu hari, ada seorang pemuda bermana Toba sedang memancing ikan. Umpan yang sudah lama dia lempar akhirnya dimakan seekor ikan. Betapa terkejutnya dia ketika melihat seekor ikan mas bersisik emas yang telah dia dapat. Akhirnya Toba yang merasa bahagia pulang ke rumah, tetapi sayangnya semua kayu bakar di rumahnya sudah habis. Dia menyimpan ikan itu di dalam wadah besar dan mencari kayu bakar.
Toba pulang dengan membawa kayu bakar, sayangnya ikan itu menghilang, dia hanya menemukan wadah yang berisi koin emas. Ketika dia masuk ke dalam kamarnya ada seorang wanita cantik yang sedang menyisir rambutnya. Wanita itu akhirnya menjadi istrinya, tetapi dengan satu syarat, yaitu tidak boleh mengungkit asal usul dia yang merupakan penjelmaan dari ikan.
Mereka dikaruniai anak laki-laki bernama Samosir. Setiap hari Toba bekerja banting tulang untuk mereka berdua, namun Samosir malah menjadi anak yang nakal dan pemalas. Suatu ketika Samosir diminta untuk mengantarkan makanan untuk ayahnya, bukannya langsung pergi ke ladang, dia malah main bersama teman-teman lainnya. Bahkan karena merasa lapar dia memakan makanan itu.
Toba yang yang sangat lapar menunggu tidak kunjung datang makan siang yang dia harapkan. Samosir pun tiba, tetapi Toba sangat marah karena anaknya telah menghabiskan semua makanan untuknya. Toba yang marah memukul Samosir mengucapkan kalimat ‘dasar anak ikan, kepadanya. Kemudian dia mengadukan itu kepada Ibunya, dan ibunya memerintahkan Samosir untuk naik ke atas bukit, karena Toba sudah melanggar janji untuk tidak mengungkit masa lalu ibunya. Air bah yang sangat deras membanjiri daerah itu, ibunya melompat ke dalamnya dan menjadi ikan kembali. Ayahnya yang tidak sempat menyelamatkan diri pun ikut tenggelam. Samosir berubah menjadi pulau yang diberi nama pulau samosir yang di kelilingi danau yang diberi nama Danau Toba.
Sumber : https://www.penuliscilik.com/legenda-danau-toba-singkat/
Mengapa Toba marah kepada Samosir?
Correct Answer
C. Karena istrinya tidak mengantarkan masakan kepadanya
Explanation
Toba marah kepada Samosir karena istrinya tidak mengantarkan masakan kepadanya.
25.
Pada suatu hari, ada seorang pemuda bermana Toba sedang memancing ikan. Umpan yang sudah lama dia lempar akhirnya dimakan seekor ikan. Betapa terkejutnya dia ketika melihat seekor ikan mas bersisik emas yang telah dia dapat. Akhirnya Toba yang merasa bahagia pulang ke rumah, tetapi sayangnya semua kayu bakar di rumahnya sudah habis. Dia menyimpan ikan itu di dalam wadah besar dan mencari kayu bakar.
oba pulang dengan membawa kayu bakar, sayangnya ikan itu menghilang, dia hanya menemukan wadah yang berisi koin emas. Ketika dia masuk ke dalam kamarnya ada seorang wanita cantik yang sedang menyisir rambutnya. Wanita itu akhirnya menjadi istrinya, tetapi dengan satu syarat, yaitu tidak boleh mengungkit asal usul dia yang merupakan penjelmaan dari ikan.
Mereka dikaruniai anak laki-laki bernama Samosir. Setiap hari Toba bekerja banting tulang untuk mereka berdua, namun Samosir malah menjadi anak yang nakal dan pemalas. Suatu ketika Samosir diminta untuk mengantarkan makanan untuk ayahnya, bukannya langsung pergi ke ladang, dia malah main bersama teman-teman lainnya. Bahkan karena merasa lapar dia memakan makanan itu.
Toba yang yang sangat lapar menunggu tidak kunjung datang makan siang yang dia harapkan. Samosir pun tiba, tetapi Toba sangat marah karena anaknya telah menghabiskan semua makanan untuknya. Toba yang marah memukul Samosir mengucapkan kalimat ‘dasar anak ikan, kepadanya. Kemudian dia mengadukan itu kepada Ibunya, dan ibunya memerintahkan Samosir untuk naik ke atas bukit, karena Toba sudah melanggar janji untuk tidak mengungkit masa lalu ibunya. Air bah yang sangat deras membanjiri daerah itu, ibunya melompat ke dalamnya dan menjadi ikan kembali. Ayahnya yang tidak sempat menyelamatkan diri pun ikut tenggelam. Samosir berubah menjadi pulau yang diberi nama pulau samosir yang di kelilingi danau yang diberi nama Danau Toba.
Sumber : https://www.penuliscilik.com/legenda-danau-toba-singkat/
Apakah pesan moral yang bisa kita ambil dari cerita di atas?
Correct Answer
C. Jangan pernah mengingkari janji
Explanation
The moral of the story is to never break a promise. The story shows the consequences of Toba breaking his promise to never mention the true origin of his wife. This leads to the tragic events of his wife transforming back into a fish and Toba drowning in a flood. The story serves as a reminder of the importance of keeping one's word and the potential negative outcomes that can result from breaking a promise.