Akuntansi 2009

40 Pertanyaan | Attempts: 133
Share

SettingsSettingsSettings
Akuntansi 2009 - Quiz

PILIIH LAH JAWABAN YANG BENAR


Questions and Answers
  • 1. 

    Persediaan barang  melalui pembelian , disimpan sementara, kemudian dijual tanpa mengadakan perubahan terlebih dahulu terhadap sifat barang yang bersangkutan disebut dengan……

    • A.

      Persediaan barang dagangan

    • B.

      Persediaan barang produksi

    • C.

      Persediaan barang dalam proses

    • D.

      Persediaan barang baku

    • E.

      Persediaan barang baku dan barang jadi

    Correct Answer
    A. Persediaan barang dagangan
  • 2. 

    Dokumen transaksi pembelian atau penjualan dengan pembayaran secara kredit disebut.... a.   

    • A.

      Persediaan individual

    • B.

      Pencatatan kolektif

    • C.

      Laporan penerimaan barang

    • D.

      Memo debit

    • E.

      Buku jurnal pembeliaN

    Correct Answer
    C. Laporan penerimaan barang
  • 3. 

    sSistem yang digunakan dalam pencatatan inventarisasi oleh perusahaan yang menjual barang yang jenisnya banyak , harga satuan tiap jenis barang relatif murah sehingga secara teknis HPP untuk tiap jenis barang sulit dihitung .Metode ini disebut dengan…… 

    • A.

      Sistem fisik

    • B.

      Sistem perpectual

    • C.

      Sistem memo Debet

    • D.

      Sistem memo kredit

    • E.

      Sistem fisik dan perpectual

    Correct Answer
    A. Sistem fisik
  • 4. 

    Saldo awal ataupun saldo akhir utang normal adalah di sisi ...

    • A.

      Debet

    • B.

      Kredit

    • C.

      Kanan

    • D.

      Kiri

    • E.

      Debet dan kredit

    Correct Answer
    B. Kredit
  • 5. 

    Perhatikan urutan langkah membukukan data mutasi utang ke kartu utang berikut!          1. Mengidentifikasi data supplier/ pemasok                2. Menjurnal transaksi utang                 3. Menghitung mutasi utang                 4. Membukukan data mutasi utang          5. Mengelompokkan data supplier/ pemasok                Urutan  yang  benar adalah...              

    • A.

      1, 3, 4, 5, 2

    • B.

      1, 5, 2, 3, 4

    • C.

      1, 5, 3, 2, 4

    • D.

      1, 2, 3, 5, 4

    • E.

      1, 2, 4, 3, 5

    Correct Answer
    C. 1, 5, 3, 2, 4
  • 6. 

    Berikut adalah prosedur pencatatan utang pada account payable procedure,                      kecuali…              

    • A.

      Faktur dari pemasok dicatat dalm jurnal pembelian

    • B.

      Informasi dalam jurnal pembelian kemudian di -posting ke dalam kartu utang yang diselenggarakan oleh setiap kreditur

    • C.

      Cek dicatat dalam jurnal pengeluaran kas

    • D.

      Informasi dalam jurnal pengeluaran kas yang bersangkutan dengan pembayaran utang di -posting ke dalam kartu utang

    • E.

      Setiap faktur dari pemasok dibuatkan dalam set voucher

    Correct Answer
    D. Informasi dalam jurnal pengeluaran kas yang bersangkutan dengan pembayaran utang di -posting ke dalam kartu utang
  • 7. 

     Jumlah/nilai yang diperkirakan akan dapat diterima, bila aktiva yang bersangkutan dijual atau ditukarkan karena aktiva tersebut secara ekonomis sudah tidak dapat dipergunakan lagi, disebut....

    • A.

      Nilai sisa

    • B.

      Nilai buku

    • C.

      Nilai taksiran

    • D.

      Nilai penjualan

    • E.

      Nilai perolehan

    Correct Answer
    B. Nilai buku
  • 8. 

    Aktiva tetap (fixed asset) adalah …

    • A.

      Aktiva berwujud yang dimiliki oleh suartu perusahaan yang mempunyai masa manfaat kurang dari satu tahun

    • B.

      Aktiva berwujud yang dimiliki oleh suatu perusahaan yang mempunyaai masa manfaat lebih dari satu tahun

    • C.

      Seluruh aktiva yang dimiliki oleh suatu perusahaan

    • D.

      Seluruh aktiva yang diperoleh dari pihak kreditur

    • E.

      Seluruh aktiva baik yang berwujud maupun tidak berwujud yang mempunyai masa maanfaat tidak terbatas.

    Correct Answer
    B. Aktiva berwujud yang dimiliki oleh suatu perusahaan yang mempunyaai masa manfaat lebih dari satu tahun
  • 9. 

    Tuntutan atau klaim perusahaan kepada  pihak ketiga baik terhadap perseorangan       maupun terhadap suatu badan usaha yang terjadi karena adanya suatu transaksi       disebut....

    • A.

      utang

    • B.

      Piutang

    • C.

      wesel

    • D.

      Promes

    • E.

      Biaya

    Correct Answer
    B. Piutang
  • 10. 

    1. Berikut ini yang bukan termasuk bukti memorial ...

    • A.

      Pembetulan kesalahan

    • B.

      Pemakaian perlengkapan

    • C.

      Pengambilan barang

    • D.

      Penyesuaian-penyesuaian sebelum menyusun laporan keuangan

    • E.

      Rekening koran mengurang Rp. 2.500.000,-

    Correct Answer
    E. Rekening koran mengurang Rp. 2.500.000,-
    Explanation
    mencatat barang yang dibutuhkan

    Rate this question:

  • 11. 

    Penghitungan dana kas kecil dihitung dari …

    • A.

      Saldo kas kecil dengan saldo bank

    • B.

      Saldo kas kecil dengan bukti pengeluaran

    • C.

      Saldo kas kecil dengan kas kecil

    • D.

      Saldo kas kecil catatan dengan saldo kas kecil secara fisik

    • E.

      Saldo kas kecil secara fisik dengan saldo kas

    Correct Answer
    D. Saldo kas kecil catatan dengan saldo kas kecil secara fisik
  • 12. 

    Fungsi  Jurnal  Penyesuaian adalah .......

    • A.

      Untuk menyesuaikan saldo akun buku besar yang tidak menggambarkan keadaan yang seharusnya

    • B.

      Untuk mencatat transaksi-transaksi yang terjadi selama satu periode

    • C.

      Untuk mencatat saldo-saldo akun buku besar pada akhir periode

    • D.

      Untuk mengiktisarkan data transaksi dari data buku besar

    • E.

      Untuk menutup akun-akun nominal

    Correct Answer
    A. Untuk menyesuaikan saldo akun buku besar yang tidak menggambarkan keadaan yang seharusnya
  • 13. 

       Setelah dilakukan posting jurnal penutup ke akun buku besarnya masing-masing, maka akun –akun yang tersisa  adalah ...

    • A.

      Akun nominal

    • B.

      Akun riill

    • C.

      Aktiva

    • D.

      Utang

    • E.

      Modal

    Correct Answer
    B. Akun riill
  • 14. 

        Dalam Neraca saldo perusahaan yang berusaha menyewakan rumah, pada 31 Desember 2009 terdapat akun sewa diterima dimuka dengan saldo Rp. 36.000.000,00. jumlah tersebut diterima tanggal 1 Juni 2009 untuk masa sewa 2 ( dua ) tahun. Sehubungan dengan data tersebut, jurnal penyesuaian yang diperlukan 31 Desember 2009 adalah ....

    • A.

      Sewa diterima dimuka(D Rp. 10.500.000,00 - - Pendapatan sewa (K) Rp. 10.500.000,00

    • B.

      Kas -(D) Rp. 10.500.000,00 - - Pendapatan Sewa (K) Rp.10.500.000,00

    • C.

      Pendapatan Sewa (D) Rp. 9.000.000,00 - Sewa diterima dimuka (K) Rp. 9.000.000,00

    • D.

      Sewa diterima dimuka (D) Rp. 18.000.000,00 - Pendapatan sewa (K) Rp. 18.000.000,00

    • E.

      Kas (D) Rp. 9.000.000,00 - - Pendapatan sewa (K) Rp. 9.000.000,00

    Correct Answer
    A. Sewa diterima dimuka(D Rp. 10.500.000,00 - - Pendapatan sewa (K) Rp. 10.500.000,00
  • 15. 

        Perkiraan dibawah ini  yang bukan merupakan kelompok  akun neraca ...

    • A.

      Biaya dibayar dimuka, bunga yang masih harus dibayar

    • B.

      Sewa yang masih harus diterima, hutang gaji

    • C.

      Gaji yang belum dibayar, pendapatan yang masih harus diterima

    • D.

      Pendapatan yang diterima dimuka, piutang pendapatan

    • E.

      beban bunga, pendapatan sewa

    Correct Answer
    E. beban bunga, pendapatan sewa
  • 16. 

    Ekuitas dalam neraca suatu perusahaan  adalah ...

    • A.

      Jumlah setoran modal pemilik

    • B.

      Laba bersih yang diperoleh perusahaan dalam suatu periode akuntansi

    • C.

      Hak residual ( sisa ) atas aktiva perusahaan setelah dikurangi kewajiban

    • D.

      Jumlah setoran modal pemilik setelah ditambah laba bersih yang diperoleh perusahaan

    • E.

      Jumlah setoran modal pemilik setelah ditambah penyisihan- penyisihan

    Correct Answer
    D. Jumlah setoran modal pemilik setelah ditambah laba bersih yang diperoleh perusahaan
  • 17. 

    Format Neraca Lajur 10 kolom terdiri dari koloin-kolom :

    • A.

      Kode Akun; Nama Akun; Neraca Saldo (D-K); Penyesuaian (D-K); Neraca Saldo Disesuaikan (D-K); Laba Rugi (D-K), Neraca (D-K).

    • B.

      Tanggal; Nama Akun: Neraca Saldo (D-K); Penyesuaian (D-K); Neraca Saldo Disesuaikan (D-K); .Laba Rugi (D-K), Neraca (D-K).

    • C.

      Kode Akun; Keterangan; Neraca Saldo (D-K); Penyesuaian (D-K); Neraca Saldo Disesuaikan (D-K}; Laba Rugi (D-K). Neraca (D-K).

    • D.

      Kode Akun; Nania Akun; Ref; Neraca Saldo (D-K); Penyesuaian (D-K); Neraca Saldo Disesuaikan (D-K); Laba Rugi (D-K), Neraca (D-K).

    • E.

      Tanggal: Nama Akun; Ref; Neraca Saldo (D-K); Penyesuaian (D-K); Neraca Saldo Disesuaikan (D-K); Laba Rugi (D-K), Neraca (D-K).

    Correct Answer
    A. Kode Akun; Nama Akun; Neraca Saldo (D-K); Penyesuaian (D-K); Neraca Saldo Disesuaikan (D-K); Laba Rugi (D-K), Neraca (D-K).
  • 18. 

     Format jurnal umumnya berisi kolom-kolorn...

    • A.

      Tanggal Posting, Keterangan, No Bukti, Debit., Kredit, Saldo, D/K

    • B.

      Tanggal transaksi, Keterangan, nomor bukti, reF, debit, kredit

    • C.

      Tanggal Laporan, Keterangan, F, Debit, Kredit, Saldo, D;K

    • D.

      Tanggal Posting, Keterangan, F, Debit, Kredit

    • E.

      Tanggal Transaksi, Keterangan, Debit, Kredit

    Correct Answer
    B. Tanggal transaksi, Keterangan, nomor bukti, reF, debit, kredit
  • 19. 

    Perbedaan pokok akuntansi untuk perusahaan dagang dengan akuntansi untuk perusahaan manufaktur adalah terletak pada masalah:

    • A.

      Perhitungan Biaya penjualan

    • B.

      Perhitungan Biaya umum

    • C.

      Perhitungan Biaya umum dan administrasi

    • D.

      Perhitungan harga pokok penjualan

    • E.

      Perhitungan Biaya penjualan dan administrasi

    Correct Answer
    D. Perhitungan harga pokok penjualan
  • 20. 

    Laporan Keuangan yang harus disusun oleh perusahaan sesuai dengan ketentuan Pernyataan Standar Akuntansi Keuarigan (PSAK) adalah:  

    • A.

      Neraca, Laporan Laba Rugi, Laporan Ekuitas

    • B.

      Neraca, Laporan Laba Rugi, Laporan Ekuitas, Arus Kas

    • C.

      Neraca, Laporan Laba. Rugi, Laporan Ekuitas, Arus Kas, Catatan-catatan pendukung

    • D.

      Neraca, Laporan Laba. Rugi, Laporan Arus Kas

    • E.

      Neraca, Laporan Laba Rugi

    Correct Answer
    C. Neraca, Laporan Laba. Rugi, Laporan Ekuitas, Arus Kas, Catatan-catatan pendukung
  • 21. 

    Surat yang oleh wajib pajak digunakan untuk melaporkan perhitungan dan pembayaran pajak yang terutang dalam suatu masa pajak pada suatu saat disebut .....

    • A.

      SPT Tahunan

    • B.

      SPT Masa

    • C.

      Surat Setoran Pajak

    • D.

      NPWB

    • E.

      PTKP

    Correct Answer
    B. SPT Masa
  • 22. 

    Penghasilan kena Pajak adalah.....

    • A.

      Biaya untuk mendapatkan , menagih dan memelihara pajak

    • B.

      Penghasilan Bruto dikurangi dengan pengurang-pengurang yang diperbolehkan termasuk PTKP

    • C.

      Jumlah selisih nilai uang dan unsur-unsur penghasilan yang meliputi gaji tunjangan, premi asuransi yang dibayar oleh pemberi kerja

    • D.

      Iuran yang terkait dengan gaji yang dibayar oleh pegawai kepada dana pensiun yang pendirianya telah disahkan oleh Menkeu

    • E.

      Iuran yang berkaitan dengan gaji yang dibayar oleh pegawai kepada badan penyelenggara tabungan hari tua/ jaminan hari tuayang dipersamakan dengan dana pensiun yang pendirianya telah dishakan oleh Menkeu

    Correct Answer
    B. Penghasilan Bruto dikurangi dengan pengurang-pengurang yang diperbolehkan termasuk PTKP
  • 23. 

    Pajak penghasilan sehubungan dengan pekerjaan, jasa dan kegiatan yang dilakukan oleh wajib pajak orang pribadi dalam negari maupun wajib pajak luar negeri berupa gaji, upah, honoraium, tunjangan dan pembayaran lain dengan nama dan dalam bentuk apapun dengan pekerjaan disebut

    • A.

      PPh psl 21

    • B.

      Pph pasl 22

    • C.

      PPh psl 23

    • D.

      PPh psl 25

    • E.

      PPn

    Correct Answer
    A. PPh psl 21
  • 24. 

    Besar PTKP yang berlaku  adalah

    • A.

      Untuk diri pajak Rp 13.200.000,00

    • B.

      Tambahanbagi diri pajak yang sudah kawin Rp 1.200.000,00

    • C.

      Tambahan untuk setiap anggota keluarga sedarah semenda dalam garis keturunan maksimal 3 orang Rp 1.200.000,00

    • D.

      Jawaban a. b, c benar semua

    • E.

      Jawaban a. b, c salah semua

    Correct Answer
    D. Jawaban a. b, c benar semua
  • 25. 

    Tuan Bimo kawin dan mempunyai 5 orang anak maka besarnya PTKP tiap tahun berdasarkan UU Pph  tahun 2006 adalah......

    • A.

      Rp 8.640.000,00

    • B.

      Rp 11.520.000,00

    • C.

      Rp 16.800.000,00

    • D.

      Rp 18.000.000,00

    • E.

      Rp 19.200.000,00

    Correct Answer
    D. Rp 18.000.000,00
  • 26. 

    PT ungu mempunyai penghawsilan kena pajak tahun 2007 sebesar Rp 75.000.000,00 maka Pph yang terhutang........................

    • A.

      Rp 4.500.000,00

    • B.

      Rp 5.250.000,00

    • C.

      Rp 5.750.000,00

    • D.

      Rp 8.750.000,00

    • E.

      Rp 11.250.000,00

    Correct Answer
    D. Rp 8.750.000,00
  • 27. 

    Laporan yang menunjukan posisi pengunaan uang, kas masuk dan kas keluar dalam perusahaan disebuat....

    • A.

      Cash flow statement

    • B.

      Income statement

    • C.

      Balance Sheet

    • D.

      Work Sheet

    • E.

      Trial Balance

    Correct Answer
    A. Cash flow statement
  • 28. 

    Penerimaan uang dalam perjalanan pada  akhir bulan disebuat....

    • A.

      Out standing check

    • B.

      Deposit in transit

    • C.

      Petty cash

    • D.

      Cek Kosong

    • E.

      Cancellchek

    Correct Answer
    B. Deposit in transit
  • 29. 

    Perhatikan kertas kerja sebagian berikut ini (dalam ribuan) NAMA AKUN N Saldo AJP NSD R/L NERACA D K D K D K D K D K Piutang 1500     200 1300       1300   Utang   800       800       800 Prive 350       350       350   Penjualan   2200       2200   2200     Retur & pot Penjualan 450       450   450       Pembelian 1200       1200   1200       Beban Angkut Pembelian 150       150   150       Berdasarkan data yang diambil dari kertas kerja diatas jurnal penutup yang benar adalah...

    • A.

      Piutang (D) Rp 1300.000 Prive (D) 350.000 Ikhtisar R/L (K) 1.650.000

    • B.

      Utang (D) Rp 800.000 Ikhtisar R/L (K) 800.000

    • C.

      Ikhtisar R/L (D) 2.200.000 Penjualan (K) 2.200.000

    • D.

      Ikhtisar R/L (D) 1.800.000 retur pot penjualan (K) 450.000 Pembelian (K) 1200.000 Beban angkut pembelian(K) 150.000

    • E.

      Retur dan pot penjualan (D) 450.000 Pembelian (D) 1200.000 Beban angkut pembelian(D) 150.000 Ikhtisar R/L (K) 1.800.000

    Correct Answer
    D. Ikhtisar R/L (D) 1.800.000 retur pot penjualan (K) 450.000 Pembelian (K) 1200.000 Beban angkut pembelian(K) 150.000
  • 30. 

    Diketahui data perusahaan dagang sebagai berikut :Modal akhir                       Rp 12.500.000,00 penjualan  Bersih           Rp   5.150.000,00Harga Pokok Penjualan Rp   2.050.000,00Biaya-biaya                        Rp      650.000,00Prive                                    Rp      350.000,00Pendapatan lain-lain       Rp      400.000,00Besar modal awal perusahaan tersebut adalah..........

    • A.

      Rp. 17.500.000,00

    • B.

      Rp. 15.500.000,00

    • C.

      Rp. 10.000.000,00

    • D.

      Rp. 9.650.000,00

    • E.

      Rp. 9.300.000,00

    Correct Answer
    C. Rp. 10.000.000,00
  • 31. 

    Cuplikan kertas kerja : NAMA AKUN N Saldo AJP NSD R/L NERACA D K D K D K D K D K Kas 12.700.000                   Piutang  Dagang 8.100.000                   Persediaan Barang Dag 86.000.000                   Utang   24.700.000                 Keterangan : Persediaan yang masihada di toko Rp 79.000.000,00Dari data diatas maka Jurnal Penyesuaian persediaan barang dengan pendekatan laba rugio adalah.........

    • A.

      Persediaan barang dagang ( D) Rp 86.000.000,00 Ikhtisar Laba rugi (K) Rp 86.000.000,00

    • B.

      Ikhtisar Laba rugi ( D) Rp 79.000.000,00 Persediaan barang dagang (K) Rp 79.000.000,00

    • C.

      Persediaan barang dagang ( D) Rp 86.000.000,00 Ikhtisar Laba rugi (K) Rp 86.000.000,00 Persediaan barang dagangI ( D) Rp 79.000.000,00 khtisar Laba rugi (K) Rp 79.000.000,00

    • D.

      Persediaan barang dagang ( D) Rp 86.000.000,00 Ikhtisar Laba rugi (K) Rp 86.000.000,00 Ikhtisar Laba rugi ( D) Rp 79.000.000,00 Persediaan barang dagang (K) Rp 79.000.000,00

    • E.

      Persediaan barang dagang ( D) Rp 79.000.000,00 Ikhtisar Laba rugi (K) Rp 79.000.000,00 Ikhtisar Laba rugi ( D) Rp 86.000.000,00 Persediaan barang dagang (K) Rp 86.000.000,00

    Correct Answer
    D. Persediaan barang dagang ( D) Rp 86.000.000,00 Ikhtisar Laba rugi (K) Rp 86.000.000,00 Ikhtisar Laba rugi ( D) Rp 79.000.000,00 Persediaan barang dagang (K) Rp 79.000.000,00
  • 32. 

    Saldo kas per 31 Agustus 2009 menurut catatan PT Mentari Rp 5.680.000 Menurut Rekening Koran Rp 6.860.000. Perbedaan ini karena :- cek dalam  peredaran                    Rp 750.000.00- Hasil Inkaso Bank                          Rp 625.000,00- Setoran dalam perjalanan            Rp 200.000,00- Jasa giro                                          Rp   20.000,00Saldo yang benar setelah rekonsiliasi adalah....

    • A.

      Rp 5.680.000

    • B.

      Rp 6.300.000

    • C.

      Rp 6.325.000

    • D.

      Rp 6.680.000

    • E.

      Rp7.060.000

    Correct Answer
    E. Rp7.060.000
  • 33. 

    Menurut sistempencatan fisik  transaksi pembelian barang dagang  dicatat pada akun...

    • A.

      Mercahdise inventory disisi debet

    • B.

      Purchases disisi debet

    • C.

      Cost of good sold di sisi debet

    • D.

      Cost of sale di sisi debet

    • E.

      Purchase retur disisi debet

    Correct Answer
    B. Purchases disisi debet
  • 34. 

    Pernyataan berikut yang menyebabkan berkurangnya modal perusahaan adalah.....

    • A.

      Pemilik perusahaan melakukan pengambilan prive melebihi besarnya laba yang diperolehnya

    • B.

      Perusahaan memperoleh laba tetapi besarnya laba yang diperolehnya lebih kecil apabila dibandingkan dengan pengambilan prive

    • C.

      Perusahaan mengalami kerugian

    • D.

      Jawaban a, b, benar

    • E.

      Jawaban a, b, c, benar

    Correct Answer
    E. Jawaban a, b, c, benar
  • 35. 

    Asset perusahaan adalah...

    • A.

      Semua harta benda yang dimiliki oleh peemilik perusahaan

    • B.

      Harta benda yang dimiliki perusahaan dan harta benda pemilik perusahaan

    • C.

      Harta benda atau hak yang dimiliki oleh perusahaan

    • D.

      Kekayaan pemilik perusahaan yang diinveastasikan dalam perusahaan

    • E.

      Selisih antara modal pemilik perusahaan dengan hutang perusahaan

    Correct Answer
    C. Harta benda atau hak yang dimiliki oleh perusahaan
  • 36. 

    Dari  kegiatan dalam siklus akuntansi dibawah ini yang merupakan kegiatan klsifikasi (penggolongan) transaksi yang terjadi  dalam perusahaan adalah.....

    • A.

      Menyusun neraca

    • B.

      Posting ke buku besar

    • C.

      Pencatatan dalam buku jurnal

    • D.

      Menyusun neraca saldo

    • E.

      Penyelesaian neraca lajur

    Correct Answer
    B. Posting ke buku besar
  • 37. 

    Sistem pengelolaan kas kecil yang menentukan plafond / jumlah maksimum dana kas kecil secara tetap disebut dengan......

    • A.

      Imperest fund system

    • B.

      Fluktuasi fund system

    • C.

      Periodical system

    • D.

      Perpectual system

    • E.

      Cash flow statement

    Correct Answer
    A. Imperest fund system
  • 38. 

    Kegiatan mencocokan saldo perkiraan bank di perusahaan dengan saldo rekening perusahan di bank disebut.................

    • A.

      Reklasifikasi

    • B.

      Konsolidasi

    • C.

      Klasifikasi

    • D.

      Rekonsiliasi bank

    • E.

      Rekonsiliasi fiskal

    Correct Answer
    D. Rekonsiliasi bank
  • 39. 

    Kriteria  agar suatu aktiva dapat digolongkan ke dalam aktiva tetap  adalah.....

    • A.

      Mempunyai bentuk fisik

    • B.

      Digunakan dalam operasi perusahaan

    • C.

      Tidak untuk diperjual belikan

    • D.

      Masa manfaat lebih dari satu tahun

    • E.

      A, b, c, dan d benar

    Correct Answer
    E. A, b, c, dan d benar
  • 40. 

    Seperangkat peralatan dibeli dengan harga perolehan dengan harga perolehan Rp 6.000.000 pada tanggal  1 Oktober 2009 niolai residu  ditaksir Rp 1.000.000,00 dapat digunakan  selama 10 tahun  desusut dengan metode garis lurus . Besarnya penyusutan pada tahun 2009 adalah......

    • A.

      Rp 600.000

    • B.

      Rp 500.000

    • C.

      Rp 375.000

    • D.

      Rp 125.000

    • E.

      Rp 100.000

    Correct Answer
    D. Rp 125.000

Quiz Review Timeline +

Our quizzes are rigorously reviewed, monitored and continuously updated by our expert board to maintain accuracy, relevance, and timeliness.

  • Current Version
  • Jan 01, 2012
    Quiz Edited by
    ProProfs Editorial Team
  • Jan 01, 2012
    Quiz Created by
    Maalhidayah
Back to Top Back to top
Advertisement
×

Wait!
Here's an interesting quiz for you.

We have other quizzes matching your interest.